Mau scan dokumen tapi tidak punya komputer dan scanner… Tenang saja, dan jangan khawatir.
Karena anda masih bisa melakukan scan dokumen melalui smartphone menggunakan Camscanner Pro.
Camscanner Pro adalah aplikasi smartphone yang menggunakan teknologi OCR atau sering disebut dengan pengenalan karakter optik, sehingga mampu merubah file PDF menjadi tulisan.
Anda sebagai pengguna, cukup melakukan foto pada kertas bertulisan atau file dokumen lain, kemudian Camscanner Pro akan mengkonversi foto tersebut menjadi tulisan.

Aplikasi yang dikenal semakin ditingkatkan dan ditingkatkan sehingga kualitas layanan semakin meningkat secara signifikan.
Aplikasi ini telah mendapatkan pembaruan versi terbaru, sehingga kualitas dan hasil scan semakin meningkat.
Bagi anda yang membutuhkan aplikasi praktis untuk scan dokumuen, maka saya rekomendasikan untuk download Camscanner Pro Apk No Watermark melalui link yang ada di bawah ini.
Link Download Camscanner Pro Apk No Watermark
Nama Aplikasi | Camscanner Pro |
Ukuran file | 80 MB |
Versi | 6.24.0 |
Mod | Full license |
Minimum OS | Android 4.4 ke atas |
Pengembang | INTSIG Information Co., Ltd |
[adinserter block=”2″]
[adinserter block=”2″]
Gunakan aplikasi Internet Speed Meter Pro untuk mengetahui kecepatan download.
Cara Install Camscanner Pro
- Silakan download terlebih dahulu file Apk Camscanner Pro memalui link di atas.
- Aktifkan opsi install aplikasi dari sumber tak dikenal, yang ada di menu Pengaturan > Keamanan > aktifkan opsi Unknown surce.
- Buka folder download, lalu buka file Camscanner Pro Apk.
- Selanjutnya pilih menu Install.
- Tunggu beberapa saat sampai proses pemasangan aplikasi selesai.
- Selamat, aplikasi Camscanner Pro siap digunakan.
Note : Kalau versi terbaru tidak support di perangkat anda, coba gunakan versi lama.

Fitur Camscanner Pro
Berikut ini adalah beberapa fitur yang akan anda dapatan jika menggunakan Camscanner Pro.
- Dapat membaca dan ekspor catatan teks pada gambar dokumen ke dalam file .txt.
- ID Mode Scan : untuk mengatur docs yang discan ke kertas, sehingga mempermudah fotokopi data.
- Mode buku : dapat mengambil foto 2 halaman sekaligus, dan memabginya menjadi 2.
- File dokumen hasil scan bisa langsung di unggah ke cloud, seperti Google drive, Dropbox, Baidu Netdisk, OneDrive dan Evernote.
- Mendapatkan 10 GB Cloud super, sehingga dapat menyimpan file tanpa khawatir kehabisan memori.
- Mampu menggabungkan soal latihan, faktur, dan sertifikat menjadi satu.
- Baca dan ekspor teks dan catatan pada gambar seluruh docs ke dalam file .txt
- Membuat folder pribadi untuk menyimpan dokumen serta dapat menambahkan kata sandi.
- File dokumen dapat dibagikan dalam bentuk link.
- Buat password PDF, sehingga berbagi file pribadi (sharing PDF) menjadi lebih aman.
- Tambahkan watermark sendiri untuk mencegah penjiplakan ilegal dan penyalahgunaan file.
- Telah mendukung lebih dari 60 bahasa, sehingga hasil scan dapat diterjemahkan.
- Tabel yang di scan dapat di konversi ke dalam tabel Excel.
- Mendukung E-signature.
- Tidak ada iklan.
- Tanpa watermark.

Agar mendapatkan hasil scan yang jelas dan memuaskan, usahakan berada diruangan dengan penahayaan yang cukup, dan ambil gambar penuh satu layar.
Camscanner pro apk no watermark memberi pengguna pengalaman terbaik saat memindai dokumen.
Berkat teknologi tinggi yang disematkan, membuat aplikasi Camscanner Pro mampu memindai teks dan grafik dokumen secara jelas dan tajam dengan resolusi warna yang tinggi.
Penerapan pengenalan karakter optik pada aplikasi ini membuat kualitas pemindaian dokumen menjadi lebih detail.
Selain itu, prosesor aplikasi telah mampu memindai objek tulisan yang terdapat dalam gambar, serta akan mengekstraknya ke dalam bentuk file, sehingga dapat diedit maupun dibagikan dalam bentuk file.
Leave a Comment